Manfaat Okra Merah untuk Kesehatan Tubuh

Tanaman okra ini berasal dari Asia tenggara. Manfaat okra merah untuk kesehatan tubuh telah banyak di buktikan di dunia kedokteran untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit. Selain rasanya yang lezat, Okra juga melimpah kandungan gizinya. Sehingga bila dikonsumsi akan memberikan manfaat yang banyak untuk kesehatan tubuh manusia. Bentuk dari buah tanaman okra merah ini meruncing dan panjang bagian ujungnya. Banyak orang yang bilang okra mirip jari – jari sorang wanita. Yuk simak manfaat dari okra merah untuk kesehatan tubuh.

Ini manfaat okra merah untuk kesehatan tubuh

Ini manfaat okra merah untuk kesehatan tubuh (Foto: Pixabay)

1. Mengatasi Stress

Untuk kamu yang gampang stress dan mengalami gangguan kecemasan, kamu bisa mulai mengonsumsi okra merah. Okra Merah dipercaya dapat mengatasi stress karena mengandung hormon anti stress di dalamnya.

2. Menjadi Anti Depresan

Selain mengandung hormon anti stress, okra merah juga sangat cocok dikonsumsi untuk yang memiliki penyakit mental dan psikologis yang berhubungan dengan suasana hati, seperti Bipolar Disorder, gangguan kecemasan, gangguan depresi minor dan major, serta gangguan mental lainnya.

3. Menyehatkan Saluran Pencernaan

Ternyata, okra merah tidak melulu dapat mengobati penyakit mental. Okra merah juga bermanfaat untuk pencernaan Okra mengandung banyak serat dan semacam lendir yang baik untuk usus besar.

4. Menurunkan Kadar Kolesterol

Kolesterol tinggi dapat terjadi karena banyaknya timbunan lemak di saluran peredaran darah yang dekat dengan jantung. Dengan meminum rendaman dari okra merah dapat mengobati dan menurunkan kadar kolesterol yang terdapat pada darah.

5. Mengandung Vitamin C

Vitamin C juga akan dapat menjaga sistem imun agar senantiasa kuat sehingga tidak mudah jatuh sakit. Vitamin C pada okra juga berfungsi untuk mencegah dan mengobati sariawan pada mulut dan gusi penderita.

Tertarik untuk merasakan manfaat okra merah? Kamu bisa membelinya di Sayurbox. Yuk, cek produknya sekarang!

6. Mengandung Antioksidan

Manfaat okra lainnya adalah kaya akan antioksidan. Antioksidan bermanfaat untuk mencegah penuaan dini dan masalah kecantikan yang berhubungan dengan kulit dan rambut.

Ini Cara Pengolahan Okra Merah

·
Sediakan tiga buah okra merah lalu di rajang tipis dan di remdam dalam satu botol kemudian simpan di dalam kulkas selamat tiga jam.
·
Setelah tiga jam rendaman okra merah tadi akan memiliki lendir tapi ambil saja khusus untuk airnya.
·
Setelah airnya habis maka tambah kembali sebanyak 2 gelas tunggu tiga jam
·
Hasilnya lendir akan menjadi bertambah kental tetap ambil saja yang airnya untuk diminum.

Tertarik untuk merasakan manfaat okra merah? Kamu bisa membelinya di Sayurbox. Yuk, cek produknya sekarang!

Ikuti Kami
Download Sayurbox App
Copyright © 2024, Sayurbox