6 Buah untuk Darah Rendah
Mengonsumsi buah untuk mengatasi darah rendah bisa jadi salah satu alternatif yang layak dicoba. Menurut informasi yang dirangkum dari berbagai sumber, darah rendah atau hipotensi adalah kondisi ketika tekanan darah berada di bawah normal, yaitu di bawah 90/60 mmHg. Selain itu, kurang nutrisi juga bisa menjadi salah satu penyebab darah rendah, lho, Sayurfriends. Oleh karena […]