Agar Tahan Lama, Ini 5 Cara Menyimpan Ayam di Kulkas yang Benar
Daging ayam merupakan lauk pauk yang populer dan kerap dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia. Dengan kandungan protein, vitamin, serta mineral yang tinggi, membuat salah satu jenis daging putih ini memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh, di antaranya untuk membantu menurunkan berat badan, mengontrol level kolesterol, dan menurunkan risiko kanker. Bagi Sayurfriends yang kerap menyetok daging ayam ini […]