Punya Rasa yang Kuat, Ini 9 Manfaat Oregano untuk Kesehatan
Tidak banyak yang tahu tentang oregano. Wajar saja, tanaman ini memang cukup asing bagi masyarakat Indonesia. Karena memang, oregano lebih sering dimanfaatkan oleh masyarakat di Eropa Selatan dan Amerika Latin sebagai rempah-rempah untuk taburan sup, casserole, saus, stew, telur, minyak zaitun, dan juga pizza. Dari aromanya, oregano memiliki aroma harum, namun rasanya sedikit pahit dan […]